Contoh Surat Permohonan Izin Belajar

Surat Permohonan Izin Belajar adalah surat yang memberi izin belajar kepada yang bersangkutan agar bisa melanjutkan pembelajaran yang di inginkan. surat ini di keluarkan oleh Dinas Pemerintahan atau kecamatan tempat ia belajar.

Surat Permohonan Izin Belajar ini juga dapat digunakan apabila seseorang ingin pindah tempat belajar atau melanjutkan ketempat belajar lainnya. bagi anda yang berminat ingin pindah tempat belajar, ada baiknya simak dulu contoh surat permohonan izin belajar kami.

Bagian Surat Permohonan Izin Belajar

Bagian pembuka

  1. Kop surat dari Dinas Pemerintahan atau Kecamatan
  2. Nomor, tanggal surat dan tempat tujuan

Bagian Isi

  1. Menyatakan hormat yang bertanda tangan
  2. Biodata yang bersangkutan ingin pindah belajar
  3. Menjelaskan maksud dan tujuan

Bagian Penutup

  1. Menyatakan lampiran pertimbangan
  2. Permohonan izin belajar dan tanda tangan

Contoh Surat Permohonan Izin Belajar

PEMERINTAH KABUPATEN PIDIE

KECAMATAN TIRO/TRUSEB
Jln. Tiro-Pinto Satu Km. 8 Telp. (0653) 23272 Tiro


Nomor : Istimewa Tiro, 28 Juli 2006
Perihal : Permohonan Izin Belajar Kepada Yth,
Bapak Camat Kec. Tiro/Truseb
Di –
Tempat

Dengan Hormat,
Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : AINAL MARDHIAH
NIP : 390 014 504
Pangkat/Gol. Ruang : Juru Muda Tk. I / b
Tempat/Tgl. Lahir : 13-12-1969
Dengan ini mengajukan kepada Bapak agar sudi kiranya memberi izin belajar kepada saya untuk melanjutkan pemebelajaran Setara SMU Paket di PKBM Ingin Maju Desa Baroh Yaman Barat Kecamatan Mutiara.
Sebagai bahan pertimbangan Bapak turut saya lampirkan :
1. Permohonan Izin Belajar

Hormat Saya,

AINAL MARDHIAH
NIP. 390 014 504

contoh surat permohonan izin belajar
Contoh Surat Permohonan Izin Belajar
Demikianlah Surat Permohonan Izin Belajar yang bisa admin bagikan, semoga dapat memudahkan anda dalam membuat surat tersebut. jika anda membutuhkan surat lainnya, anda dapat mencari dengan cara memanfaatkan penulusuran pada situs ini, Terimakasih.

Belum ada Komentar untuk "Contoh Surat Permohonan Izin Belajar"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel